Title: Shinku (Chapter 3)
Author: Yamada Izuna / Izuken (vanaughty.wordpress.com)
New Character: Yuma . teman lama Izuna
Satoshi Ohno . Personil Arashi / teman dekat Nyonya Chinen
Kazunari Ninomiya . Personil Arashi
Sho Sakurai . Personil Arashi
Masaki Aiba . Personil Arashi
Jun Matsumoto . Personil Arashi
Semuanya berjalan aneh, Nona Takaki tidak akan mengira jadi seburuk ini, tapi walaupun begitu semua ini sangat menyenangkan. Semua berjalan lamban tapi pasti. Nona Takaki meminta Irumi dan Ryuu menjadi pengiring pengantin, sedangkan Izu dan Keito menjadi penyebar bunga, Tuan Yabu, Tuan Yuto, dan Tuan Daiki mempersembahkan lagu. Dan Tuan Johnny mengundang beberapa artis untuk memeriahkan acara.
Beberapa hari mulai berlalu, saatnya keluarga Nakaryuto dan Yurimoto berkumpul untuk didandani. Mereka pergi ke rumah Bibi Takaki.
Izuna menganga, dia kaget setelah tau yang mendandani pengantinnya adalah teman baiknya saat SD, Yuma.
Yuma adalah teman Izuna sewaktu SD. Dia anak seorang perias pengantin, makanya sewaktu SD dia sering mengucir rambut teman-teman perempuannya, Izuna juga pernah jadi korbannya. Tidak disangka sekarang Yuma menjadi perias pengantin betulan...
"Izu, apakah dia teman SD mu?", Nyonya yang terlihat membawa Yuma yang kelihatannya memang teman Izu.
"Ah, Nakayama Yuma ya?"
"Hehe iya, masih ingat ya..."
"Izu, Yuma ini akan menjadi perias pengantin kita, dia sudah profesional sekarang"
"Iya benar, ibu jadi sangat cantik, pintar sekali kamu Yuma... Padahal dulu aku jadi kelinci percobaanmu.
Yuma sekarang punya sekolah khusus perias pengantin dengan dia sebagai pelatihnya, bahkan sekarang dia juga membawa beberapa asistennya yang cukup handal.
Sekarang Nona Takaki memakai gaya victorian di acara pernikahannya.
"Izu, ini gaunnya setelah kamu pakai, temui aku di ruang rias ya, aku akan mendandanimu", gaun itu berwarna putih, modelnya terusan dengan kain tafetta di bagian tangan dan kain sifon di bagian dada sampai bawah, sangat elegan untuk sebuah gaya victorian, dan satu lagi Izuna sebagai penyebar bunga dia membawa buket bunga yang dibuat Bibi Inoo, mawar putih dan chamomile yang dibuat sangat imut.
"Andaikan ini pernikahanku dengan Keito, bunga ini lebih imut bila aku yang memegangnya, aduh bicara apa kau Izu"
"Baik, aku rasa aku harus keluar sekarang", saat Izuna akan keluar, Keito melihatnya.
"Izu, kamu terlihat cantik dengan gaun itu"
"Terima kasih Keito", sedangkan Keito berganti pakaian, Izuna menghampiri Yuma untuk merias wajahnya. Sedangkan di luar sana, Paman Yabu, Tuan Yuto, dan Tuan Daiki sedang mempersiapkan vokal mereka, sesekali Irumi dan Ryutaro mendengarkannya. Dari tadi mereka berdua selalu pergi bersama setelah dirias wajahnya, Irumi sekarang sudah bisa akrab dengan Ryutaro.
"Ryu, suaranya bagus yaa..."
"hehe iya..."
Tuan Johnny dan rombongan artisnya di luar mulai berdatangan.
"Wah, ada ARASHI!", Arashi adalah band terkenal di Jepang, tak sungkan juga Tuan Johnny untuk mengundangnya karena salah satu personil Arashi merupakan teman baik Nyonya Chinen, anak kesayangannya.
"Kenapa Ryuu? Kamu suka Arashi ya?"
"Iya, aku dan Izu-nee suka arashi"
"Wah, baguslah. Salah satu personil Arashi adalah teman baik ibuku"
"Wah, ARASHI!", tiba-tiba Izuna keluar dan melihat mereka, melihat itu Irumi ingin mengenalkannya pada mereka berdua.
"Apakah kalian mau aku kenalkan dengan personil Arashi?"
"Wah, benarkah Irumi? Aku mau...", mereka mendekati para personil Arashi.
"Hai Paman Ohno.."
"Oh Irumi, apa kabar?"
"Baik, oh ya paman...temanku ingin berkenalan dengan para personil Arashi"
"Oh boleh, perkenalkan saya Satoshi Ohno, yang ini Kazunari Ninomiya, ini masaki Aiba, dan di sebelahnya Sho Sakurai, dan yang ini Jun Matsumoto"
"Senang bertemu denganmu", ah! Izuna sedikit kaget karena Ninomiya bilang begitu padanya.
"Ah, senang bertemu denganmu juga". Setelah itu mereka berfoto dengan Arashi, ini merupakan hal terindah untuk Izuna.
Acara pernikahan akan segera dimulai.
"Izu, kamu harus terus bersamaku, kita kan nanti akan menyebarkan bunga imut ini"
"Iya...", Izuna tertawa di dalam hati, sesungguhnya dia sangat senang, dengan ini mereka seperti orang yang akan nikah.
"Izu-nee dan Keito-nii, kalian cocok sekali", kata Irumi memuji.
"Ah Irumi, kamu dan Ryuu juga cocok sekali", mereka semua saling memuji.
Akhirnya acara pernikahan segera dimulai, setelah pemberkatan Bibi Takaki dan Paman Hikaru, Arashi menyanyikan beberapa lagunya seperti Believe, Happiness, dan yang lainnya. Setelah itu penampilan dari Tuan Daiki, Tuan Yuto, dan Paman Yabu yang menyanyikan lagu ciptaan Paman Yabu sendiri berjudul 'My Everything' dan 'Angel Come to Me'. Setelah itu giliran Irumi dan Keito yang mengiringi pengantin. Saatnya Izuna dan Keito menyerahkan buket bunga pada sang pengantin.
"Tangkap bunganya yaa...1, 2, 3!", wah ternyata Yuma berhasil menangkap bunga imut itu. Tapi beberapa saat kemudian sesuatu terjadi saat pengantin akan dilepas sang orang tua. Sesuatu terjadi usai Bibi Takaki dan Paman Hikaru bersalaman dengan Tuan Johnny.
BRUKK!
(To be continue...)
0 komentar:
Posting Komentar